Text
Puisi dan Prosa
Puisi dan Prosa merupakan bentuk karya sastra yang memiliki kekhasan tersendiri, selain drama. Untuk menghasilkan sebuah puisi, dibutuhkan imajinasi yang tinggi, pengembangan cipta, rasa, karsa, dan pemilihan kata yang tepat. Dengan bahasa yang komunikatif, prosa juga digemari banyak orang karena ceritanya yang mudah dipahami dan dicerna.
Berdasarkan perkembangannya, karya sastra apa saja yang tergolong puisi dan prosa? Bagaimana pula cara memahami karya-karya tersebut? Dengan menyimak buku ini, semoga cakrawala pengetahuan dan apresiasi pembaca tentang karya sastra makin berkembang.
Tidak tersedia versi lain